Halaman

Rabu, 11 Januari 2012

8 Kesalahan Umum dalam Mengidentifikasi Pesaing

  1. Penekanan yang berlebihan terhadap pesaing yang ada dan yang dikenal sedangkan kepada calon pesaing pendatang baru seringkali lepas dari perhatian.
  2. Penekanan yang berlebihan terhadap pesaing yang besar dan yang sederajat sedangkan pesaing yang lebih kecil seringkali diabaikan.
  3. Penekanan yang berlebihan terhadap pesaing Internasional sedangkan pesaing Domestik seringkali diabaikan.
  4. Menganggap pesaing akan tetap melakukan pola yang sama dengan pola yang telah dilakukan dimasa lampau.
  5. Salah memahami berbagai rambu yang dilakukan oleh para pesaing yang telah berubah.
  6. Penekanan yang berlebihan terhadap sumberdaya keuangan, posisi pasar dan strategi dengan mengabaikan harta tak berwujud seperti 'Tim Manajemen' yang tangguh dan profesional.
  7. Mengasumsikan semua industri mempunyai kelemahan yang sama dengan dirinya.
  8. Sangat Percaya bahwa strategi yang tidak dirumuskan dengan baik akan berhasil dengan gemilang.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

LinkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...